Kamis, 15 Maret 2012

Hukuman Mati Dengan Rollercoaster Euthanasia [Berita-Hot]

Bodrex Caem
Kumpulan berita unik, aneh, hot, gosip selebritis dari seluruh dunia

thumbnail Hukuman Mati Dengan Rollercoaster Euthanasia
Mar 16th 2012, 04:42 JZU2SS3H8M2Z
Hukuman Mati Dengan Rollercoaster Euthanasia


Menaiki Rollercoaster pasti membuat semua orang berteriak ketakutan namun untuk sebatas menguji adrenalin  tapi apa jadinya jika rollercoaster tersebut sengaja diciptakan untuk membunuh seseorang.
Seorang ahli mesin asal Lithuania, Julijonas Urbonas, tengah mengerjakan Sebuah Rollercoaster  menakutkan yang di rancang khusus untuk membunuh seseorang dengan cara cara manusiawi, elegan dan euphoria'. Setiap orang yang menaiki Rollercoaster ini akan merasakan  pengalaman unik mulai dari euphoria hingga ketegangan dan dari lorong visi hingga hilangnya kesadaran. Oleh karena itu Rollercoaster ini diberi nama Euthanasia. Euthanasia adalah "tindakan mengakhiri dengan sengaja kehidupan makhluk (orang ataupun hewan piaraan) yang sakit berat atau luka parah dengan kematian yang tenang dan mudah atas dasar perikemanusiaan."

simulasi wajah menunjukkan proses dari kesadaran (kiri), kemudian menjadi mengantuk dan akhirnya mati (kanan) setelah mengalami kekurangan oksigen ke otak, selama perjalanan.

Saat berjalan di kecepatan 100m/detik, penumpang akan mati karena kurangnya oksigen yang mencapai otak. Lithuania Julijonas Urbonas mengatakan  "Berkat perkawinan riset di bidang medis, teknik mesin, teknologi materi dan gravitasi, perjalanan fatal ini dibuat menyenangkan, elegan dan berarti". Namun Seorang Profesor  Dr Peter Saunders dari Care Not Killing menentangnya metode hukuman mati seperti ini dan dia mengatakan , "Mari berharap metode imajinatif ini tak pernah menjadi legal."


Sumber. jelajahunik.us
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions

0 komentar:

Posting Komentar

 
© Copyright 2035 Berita Hot Terbaru
Theme by Yusuf Fikri